Posts

Showing posts from February, 2010

It is nice to be.....

Image
Sedikit yang bisa saya simpulkan dari beberapa mata kuliah yang saya ambil di semester I program studi ilmu penyuluhan pembangunan berkaitan dengan tugas dan fungsi saya sebagai penyuluh pertanian: 1. Landasan penyuluhan: memberikan pemahaman mengenai apa itu penyuluhan, pentingnya dan apa yang seharusnya penyuluh lakukan. seorang penyuluh harus memahami apa kerja penyuluh sebelum dia memutuskan menerjuni bidang ini. bagaimana dia dapat membuat orang mengerti akan keberadaannya bila dia sendiri tidak mengetahui makna keberadaannya bagi sasaran. 2. Psikologi belajar mengajar: penyuluhan bertujuan untuk merubah perilaku sasaran melalui proses belajar mengajar. penting bagi penyuluh harus mengetahui kondisi sasaran baik yang dapat memotivasi maupun menghambat mereka dalam proses belajar mengajar sehingga dapat diketahui teknik/metode dan media yang digunakan. 3. Komunikasi dalam penyuluhan: penyuluhan tidak terlepas dari kegiatan yang dikenal dengan komunikasi. komunikasi sendiri merupaka